Contoh Gambar Rumah Minimalis-Rumah Minimalis Modern-Model Rumah Minimalis dan Denah Rumah Minimalis

Desain Renovasi KPR Type 21/60


By : Endang Kusman 

Desain Tata Ruang Renovasi KPR BTN Type 21-60
Anda bingung merancang Desain Renovasi rumah Anda KPR Type 21/60? Jangan bingung! Berikut ini saya berikan konsepnya agar lahan rumah Anda yang luasnya hanya 60 M2 menjadi terkesan luas dan nyaman sebagai tempat hunian yang ideal.

Agar rumah Anda menjadi tempat hunian yang ideal memenuhi syarat konstruksi, tata ruang yang tepat, desain arsitektur yang menawan, ikutilah konsep yang akan saya paparkan berikut :

Konsep Rumah : 2 Lantai : Jadikanlah KPR Anda menjadi rumah 2 lantai.

a. Tata Ruang Lantai 1 : Rancang lantai 1 hanya untuk fungsi ruang publik
  • Dalam : r. tamu, r. keluarga, dapur loss (tanpa sakat dinding) menghadap taman, taman minimalis belakang (terbuka),  r. makan terbuka menghadap taman, 1 toilet, gudang alat
  • Luar : garasi mobil, serambi/selasar depan

b. Tata Ruang Lantai 2 :
  • Semua ruang tidur di posisikan berada di lantai 2, terdiri dari 1 ruang tidur Utama, dan 2 ruang tidur anak.
  • Ruang Jemur Pakaian (ruang jemur)
  • 3 bh Toilet minimalis
  • Serambi Depan Minimalis
Itulah konsep singkat desain tata ruang rumah KPR type 21/60 milik Anda. Semoga bermanfaat.





Jangan Lupa Like di Bawah ini yahh..!!

Desain Renovasi KPR Type 21/60

Posted by Info Kesehatan, Published at 09.43 and have
Comments :